Program READSI kembali melakukan Kegiatan Sekolah Lapangan di desa Basidondo kecamatan Marisa Kabupaten Toli-Toli Dengan tema pelatihan membuat Bedengan dari sabut kelapa lingkup Pemnafaatan pekarangan oleh Penyuluh. Diikuti oleh KWT Mawar Desa, Terlihat antusias peserta sangat bersemnagat ketika melakukan membuat bedengan.
Leave A Comment